Kumpulan software pemantau file komputer
software2 berikut bertujuan untuk mengawasi file/folder dari perubahan yang mungkin dilakukan oleh aplikasi lain seperti virus, trojan dan sebagainya. Karena tidak jarang virus/trojan melakukan perubahan (bahkan merusak) terhadap file/folder tertentu.
softwarenya da yg diinstal ada juga yg bersifat portabel... ukurany masing2 kecil kok,,,
cekidot
1. Watch 4 Folder 2.0
Watch 4 folder merupakan aplikasi portable untuk memonitor perubahan file dan folder. Baik ketika ada pembuatan,perubahan nama file/folder, menghapus file/folder, file assosiasi yang berubah, free space yang berubah dan lainnya. Ketika hal itu terjadi, dapat diatur agar menjalankan file exe/bat atau memberi pesan popup.
ngegunainnya jga mudah tinggal di jalanin aja... kompatibel kok ma win xp, win vista and win 7...
ni donlotannya sedot gan :::
http://www.softpedia.com/get/System/File-Management/Watch4Folder.shtml
2. DirMon
DirMon akan memonitor pembuatan file baru atau penghapusan file. Ketika hal itu terjadi, kita dapat mengatur untuk menjalankan program tertentu, tidak terbatas hanya file exe saja. Juga dapat mengatur file dengan ekstensi tertentu yang dimonitor.
sebelum menggunakan aplikasi ni sebaiknya instal dulu tuch net framework minimal versi 3.5... kalo gak ada tuch net framework gak bisa di jalanin
link nya
http://www.devclarity.com/?dl_id=10
3. DevEnterprise Directory Monitor
Directory monitor memberikan fitur untuk memantau ketika ada perubahan file seperti modifikasi, penghapusan, pembuatan file baru. Bisa juga memantau file sharing di jaringan. Menjalankan aplikasi tertentu ketika terjadi perubahan file, dan pesan popup.
sama seperti Dirmon yg diatas ni jg hrs mke net framework 3.5 tapi bedanya harus diinstal versi online..
linknya
http://www.deventerprise.net/Download/DirectoryMonitor/DirectoryMonitor.exe
4. TheFolderSpy
Software monitoring yang satu ini merupakan software yang terkecil dan bersifat portable. Tetapi meskipun kecil ( hanya sekitar 90 KB), tetapi mempunyai beberapa keunggulan dibanding software sebelumnya. Fiturnya seperti monitoring pembuatan file, penghapusan, rename, perubahan atribut file, ukuran file dan lainnya.
http://sites.google.com/site/venussoftrusia/dnload/TheFolderSpy.rar
terima kasih banyak ats infonya
http://lhokngainfo.blogspot.com
nice nice software.. tinggal ditambahkan software konsumsi daya (joulemeter) dengan software pemantau bandwidth...